Senin, 30 November 2009

Prima Dolar

Saya berpikir keras, sangat keras malah. Angka yang tertera di printout ATM bank tempat saya menabung tidak sesuai dengan perhitungan saya. "Duit gw ilang !!! Sejuta !!!". Saya mikir-mikir, saya sangat yakin tidak pernah mengambil uang satu juta dari ATM, sama yakinnya kalau bumi itu bulat, tapi kok tiba-tiba uang saya raib ?!

Beberapa menit berpikir... dan lampu neon menyala !! "Oh iya ya ... gw kan buka tabungan dolar !!!", jadi uang tabungan induk saya ditransfer sebanyak satu juta ke tabungan yang namanya Prima Dolar (sekarang tahu kan saya menabung di bank mana?! hahaha)

Menurut danamonline.com, Primadolar : adalah simpanan dalam mata uang USD, AUD, SGD yang aman, dilengkapi dengan berbagai keuntungan untuk kemudahan bertransaksi.

Nikmati Berbagai Keuntungan Menabung di Primadolar:
* Biaya Kirim Terendah dan Waktu Kirim Cepat
Dengan biaya kirim terendah USD 2, Anda dapat melakukan pengiriman uang melalui puluhan bank koresponden yang bekerja sama dengan Danamon, dana Anda cepat sampai di negara tujuan seluruh dunia dalam kurun waktu 24 jam.
* Biaya Transaksi Yang Ringan

Hahha.. bego sekali saya, sampai lupa punya tabungan dolar (biarpun bukan nasabah aktif siiih). Tapi kata si mbak2 yang kerja disana, nanti kalau nilai dolar turun atau naik, dia akan mengabari saya, supaya saya mau bisnis jual beli dolar, hahah... ada-ada saja nih si mbak, saya mah dagang nasi aja lah ! :p

5 komentar:

Angie mengatakan...

ajiiiibbb..gaya uy,,mainannya dolar,,ntar euro atuh nyonk..hehe

anggani mengatakan...

kesian aja sama mbak2 yg kerja di danamon...

Tiech mengatakan...

ho ohhh....btw uda berapa digit dollarnya ...hehe

anggani mengatakan...

lu minat Ti? ikutan aja... Gw sih karena dipaksa ikutan aja sama mbak2nya

agi.sugilar mengatakan...

What??????? Aa aja tabungannya masih rupiah.....